Berita Desa

  • Lomba 17an di Padukuhan Ploso Kalurahan Tileng

    14 Agustus 2022 18:11:45 WIB
    Lomba 17an di Padukuhan Ploso Kalurahan Tileng
    Dalam rangka memeriahkan dan turut serta berpatisipsi menyambut HUT RI ke-77, segenap ibu-ibu Sub PKK Padukuhan Ploso dan juga Sub Karang Taruna BINA MUDA Ploso mengadakan serangkaian dan beberapa rentetan Lomba 17an. Minggu 14 Agustus 2022. Kegiatan yang difasilitasi oleh Lembaga Sub Karang Taruna BINA ..selengkapnya

  • Sub PKK PLOSO Juara 1 Lomba Senam Tingkat Kapanewon Girisubo, Mewakili Kalurahan Tileng

    13 Agustus 2022 13:09:26 WIB
    Sub PKK PLOSO Juara 1 Lomba Senam Tingkat Kapanewon Girisubo, Mewakili Kalurahan Tileng
    Sub PKK Padukuhan Ploso mendapatkan Juara 1 dalam rangka Lombo Senam Tingkat Kapanewon Girisubo, yang mana mereka menjadi wakil dari Kalurahan Tileng. Sabtu 13 agustus 2022. Acara tersebut yakni dalam Rangka Memeriahkan HUT RI Ke-77. Kegiatan yang difasilitasi dan diadakan oleh Kapanewon Girisubo ini, ..selengkapnya

  • Pelepasan Puran Tugas Dukuh Nanas

    13 Agustus 2022 07:01:12 WIB
    Pelepasan Puran Tugas Dukuh Nanas
    Tepat pada tanggal 8 agustus 2022, Seorang Pemangku Wilayah di salah satu Padukuhan yang ada di Kalurahan Tileng Kapanewon Girisubo Kabupaten Gunungkidul, telah Purna Tugas. Beliau adalah salah satu orang yang disepuhkan dan juga menjadi panutan bagi Pamong Kalurahan Tileng. "Bapak JAMAL namanya, yang ..selengkapnya

  • Pendaftaran Calon Pamong Kalurahan Tileng

    09 Agustus 2022 18:43:27 WIB
    Pendaftaran Calon Pamong Kalurahan Tileng
    Informasi resmi dari Panitia Penjaringan dan Penyaringan, Pengisian pamong kalurahan Tileng yang kosong yakni TATALAKSANA dan DUKUH  NANAS, telah dibuka pendaftaran pada tanggal 1 - 9 agustus 2022. Adapun jumlah pendaftar pada hari senin 8 agustus 2022 sebanyak 8 orang untuk bakal calon Tatalaksana ..selengkapnya

  • Turnamen Bola Voly Cup Piala Lurah Tahun 2022

    09 Agustus 2022 17:11:46 WIB
    Turnamen Bola Voly Cup Piala Lurah Tahun 2022
    Turnamen Bola Voly Cup Piala Lurah Tahun 2022, di Kalurahan Tileng dilaksanakan mulai tanggal 7 agustus 2022 - 12 agustus 2022. Pada event besar di tahun 2022 ini yang menjadi ajang ataupun tempat untuk kegiatan ini yakni Padukuhan Papringan, yang dikomando oleh Sub Karang Taruna RECIDA. Adapun penyelenggara ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pembentukan Posyandu Remaja

    23 Juli 2022 10:26:40 WIB
    Sosialisasi Pembentukan Posyandu Remaja
    Dalam rangka meningkatkan kesehatan remaja dan penurunan stunting di Kalurahan Tileng, Kapanewon Girisubo, Kabupaten Gunungkidul, maka diadakannya Sosialisasi Pembentukan Posyandu Remaja, pada hari Sabtu 23 Juli 2022. Acara dan kegiatan yang di Fasilitasi oleh UPT Puskesmas Girisubo ini, diawali dengan ..selengkapnya

  • FGD / Monev BKK Desa Maritim

    21 Juli 2022 11:14:57 WIB
    FGD / Monev BKK Desa Maritim
    Kamis 21 Juli 2022, dilakukan Monitoring dan Evaluasi BKK Maritim Tahun Anggaran 2022, oleh DKP dan PANIRADYO Daerah Istimewa Yogyakarta, dan juga Bpk Dr. Amir Husni selaku Dosen Pembimbing Olahan Ikan dari UGM, yang mana Desa Tileng dijadikan dan masuk kategori Desa Maritim, dengan salah satu tujuannya ..selengkapnya

  • Pembentukan Panitia Pemenuhan Pamong Kalurahan Tileng Thn 2022

    06 Juli 2022 10:48:41 WIB
    Pembentukan Panitia Pemenuhan Pamong Kalurahan Tileng Thn 2022
    Dalam rangka, Pemenuhan kekosongan Pamong Kalurahan Tileng Kapanewon Girisubo di Tahun 2022,  maka diadakannya penjaringan dan penyaringan yakni Jabatan TATALAKSANA & Dukuh Nanas, yang mana hari selasa 5 juli 2022, dibentuklah Panitia Pengangkatan Pamong Kalurahan dan sekaligus Pembekalan dari ..selengkapnya