Berita Desa
-
"MENTAATI TATANAN BARU"
30 September 2020 18:55:40 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Rabu 30 september 2020, sejarah baru diterapkan di Padukuhan Ploso, Kalurahan Tileng, Kapanewon Girisubo. Sejarah baru yang dimaksud adalah, tentang tata cara dan aturan Pemerintah yang ditetapkan, yaitu dalam rangka melaksanakan protokol kesehatan waktu melaksanakan kegiatan ..selengkapnya
-
PEMBINAAN 'BKR'
26 September 2020 12:13:14 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Pembinaan 'BKR' (Bina Keluarga Remaja) terkait pernikahan dini, dilaksanakan di Kampung KB, Padukuhan Nanas, Kalurahan Tileng, Kapanewon Girisubo. Selasa 22 september 2020. Adapun nara sumber dalam kegiatan tersebut adalah Bpk Suwardi SPd, Yang menjabat sebagai Lurah Tileng. ..selengkapnya
-
KEAKRABAN ANTAR LEMBAGA
26 September 2020 11:34:49 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Pesona baru digelontorkan oleh lurah Tileng, Bpk Suwardi SPd. Pertemuan dan pembinaan antar ketua RT dari seluruh padukuhan yang ada Tileng dilaksanakan dengan tujuan agar saling kenal, akrab dan bersatu. Misi dari acara tersebut adalah untuk menyatukan persepsi, pemahaman ..selengkapnya
-
SIDANG PPAT
26 September 2020 11:18:45 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Sabtu 26 september 2020, bertempat diBalai Kalurahan Tileng, telah dilaksanakan sidang PPAT, yang merupakan tahapan pensertifikatan dengan proses jual beli dan hibah, dalam program PTSL tahun 2020. Adapun kegiatn tersebut difasilitasi oleh Tim TPK PTSL Tileng, dan pemimpin ..selengkapnya
-
Cek DPS
20 September 2020 13:53:39 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Pengumuman dan informasi kepada warga masyarakat se Kalurahan Tileng, Kapanewon Girisubo bahwa sanya telah dipasang DPS ( Daftar Pemilih Sementara) di papan Pengumuman Balai Kalurahan Tileng dan juga di 16 padukuhan. Maka dari itu, dimohon setiap warga yang sudah ..selengkapnya
-
DARMA WANITA TILENG
19 September 2020 17:25:15 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Satu lagi, sentuhan hangat Bpk Suwardi SPd selaku Lurah Kalurahan Tileng Kapanewon Girisubo, sabtu 19 september 2020. Ditengah pandemi covid-19 yg mana protokol kesehatan selalu dijaga, cuci tangan pakai sabun, seperti jaga jarak dan memakai masker, Lurah Tileng bersama Carik ..selengkapnya
-
Periode II Tahap 3
10 September 2020 14:42:07 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Pencairan BLT DD Tahap 3 di periode ke II telah selesai dilaksanakan oleh Pemerintah Kalurahan Tileng, Kapanewon Girisubo, Kabupaten Gunungkidul. Jumlah Keluarga Penerima Manfaat berjumlh 90 peserta. Dan semua dilayani sesuai nominal dana. Protokol kesehatan dilaksakan dengan ..selengkapnya
-
Masker cuma-cuma
10 September 2020 13:47:02 WIBtileng-girisubo.desa.id --- Dalam rangka pencegahan serta pemutusan matai rantai Covid-19 Pemerintah Kalurahan Tileng membagikan masker secara cuma-cuma atau gratis kepada warga masyarakat, yang berjumlah 1.500 pcs. Selain itu, untuk meningkatkan imun tubuh, pemerintah Kalurahan Tileng bersama warga ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Survei padat karya Nakertrans DIY di Tileng
- Penyerahan Sepasang Ayam dalam Program GENTING (Gerakan Orang Tua Asuh Cegah Stunting)
- Syawalan & Halal Bihalal Pemerintah Kalurahan Tileng 1446 H
- Pengukuran Ruas Jalan dalam Rangka Pensertifikatan Tanah Pemerintah Daerah
- Muskal Penetapan Penerima Bantuan RTLH dan Jamban Sehat
- Peraturan Kalurahan Tentang APBKal Tahun Anggaran 2025
- Peraturan Kalurahan tentang Pertanggungjawaban Realisasi APBKal TA 2024